Prinsip kesetaraan dalam sebuah kemitraan memang merupakan suatu keharusan, namun harus diakui bahwa kesetaraan disini lebih dimaksudkan pada kesetaraan yang bersifat proporsional. Dalam penerapannya, seorang broker kemitraan harus melakukan...
Dalam menjembatani kepentingan para mitra, seorang broker kemitraan (partnership broker) perlu memiliki kemampuan untuk membuat pemetaan masalah berdasarkan prinsip ‘peta puncak gunung es’ (iceberg map). Seperti apa maksud dari...
5 tahun sudah Partnership-ID berkiprah. Waktu yang terbilang relatif singkat, namun sudah begitu banyak rekam jejak kami membersamai kisah sukses berbagai lembaga di Indonesia dalam hal kemitraan. Dari negara,...
Jika Anda memiliki pengalaman menarik dalam menangani konflik atau perselisihan dalam sebuah hubungan kemitraan, silakan berkomentar. Atau, pertanyaan seputar penanganan konflik di antara para pihak? Silakan ajukan dalam kolom...